Shalat adalah tiang agama dan ibadah yang menjadi penghubung utama antara seorang hamba dengan Rabb-nya. Rasulullah ﷺ bersabda: رَأْسُ الْأَمْرِ الْإِسْلَامُ، وَعَمُودُهُ الصَّلَاةُ، وَذِرْوَةُ سَنَامِهِ الْجِهَادُ. “Pokok perkara adalah Islam, tiangnya adalah shalat, dan puncaknya adalah jihad di jalan Allah.” (HR. Tirmidzi, no. 2616) Shalat tidak hanya menjadi kewajiban yangRead More →

Nasehat Keenam Wahai istriku… (“Darurat”) sebuah kata yang diremehkan … mungkin engkau terheran-heran karenanya ! Bukankah engkau terkadang pergi ke rumah sakit dan menyepelekan masalah masuk menemui dokter laki-laki ! Engkau tidak berusaha untuk menemui dokter wanita padahal itu masalah yang mudah ! Dan sakit yang engkau keluhkan masih mungkinRead More →

Suamiku yang Mulia… Allah azza wa jalla telah menciptakan kita untuk sebuah pekara besar yaitu mengibadatiNya. Mana posisi perkara ini dari kehidupanmu ?! Aku mengingatkanmu dengan firman Allah azza wa jalla, وَمَا خَلَقْتُ الْجِنَّ وَالْإِنْسَ إِلَّا لِيَعْبُدُونِ [الذاريات : 56] Dan Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya merekaRead More →

Syirik adalah menyamakan makhluk dengan Allah dalam hal yang khusus hanya milik-Nya. Ada tiga hak utama Allah: 1. Hak Rububiyah: mencakup penciptaan, pengaturan alam, penguasaan, dan pengabulan doa. 2. Hak Uluhiyah: hak untuk diibadahi, dijadikan alasan untuk doa, bantuan, perlindungan, serta harapan, ketakutan, dan kecintaan. 3. Hak Kesempurnaan: berkaitan denganRead More →

Tauhid memiliki keutamaan yang agung, dampak yang terpuji, dan hasil yang indah. Di antaranya, sebagai berikut : 1-Kebaikan dunia dan akhirat adalah di antara keutamaan dan manfaat tauhid. 2-Tauhid adalah sebab terbesar dihilangkannya berbagai kesusahan dunia dan akhirat. Dengannya Allah سُبْحَانَهُ وَتَعَالَى menarik hukuman-hukuman di dua negeri ; dunia danRead More →

Tauhid Ibadah, artinya ; memurnikan semua macam ibadah-ibadah yang akan datang keterangannya untuk Allah سُبْحَانَهُ وَتَعَالَى semata. Pada tauhid inilah dahulu orang-orang musyrik menjadikan bagi Allah سُبْحَانَهُ وَتَعَالَى sekutu-sekutu. Dan kata “sekutu” mengisyaratkan pengakuan mereka terhadap Allah سُبْحَانَهُ وَتَعَالَى [1] Para rasul عَلَيْهِمُ السَّلَامُ diutus kepada musyrikin untuk mengingatkan (tauhid)Read More →

Islam sebagai agama datang bukan hanya memerintahkan manusia agar menyembah Allah Ta’ala sebagai Tuhan, namun juga agar meninggalkan peribadatan kepada tuhan-tuhan lainnya seperti berhala maupun dewa. Dan juga Islam memerintahkan agar beriman kepada Nabi Muhammad Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam sebagai penutup nabi dan rasul. Allah ta’ala berfirman: وَلَقَدْ بَعَثْنَا فِيRead More →

Beberapa tahun yang lalu saya gembira ketika disandingkan denganmu, bangga dengan kepemimpinanmu atasku, bahagia engkau berdampingan denganku. Dan hari ini, tidak ada penyesalan dan air mata kesedihan atas pernikahanku denganmu, bahkan untukmu kasih-sayang nan tinggi, dan cinta yang sempurna lagi mulia. Alhamdulillah yang telah menjadikanmu ketenangan di hatiku, ketentraman dalamRead More →

Sesungguhnya maksud teragung, tujuan termulia, dan target terindah adalah mentauhidkan Rabb bumi dan langit, mengakui keesaan-Nya dan mengesakan-Nya dengan kerendahan dan ketundukan, memasrahkan wajah kepada-Nya dengan penuh ketundukan dan kerendahan, penuh rasa takut dan pengharapan, dengan rukuk dan sujud, dan memurnikan ketaatan dalam menjalankan agama, berlepas diri dari segala bentukRead More →

Apakah arti cinta di dalam kehidupan berumah tangga ? Itulah keikhlasan, ketaatan, sikap saling memberi, saling mendahulukan. Cinta berarti mendahulukan hak sebelum hakmu. Ia berarti bahwa engkau harus melepaskan egomu saat pertengkaran agar rasa cinta dan saling memahami dapat kembali hadir menggantikan pertikaian dan perselisihan. Salah seorang sahabat yang mulia,Read More →

Segala puji bagi Allah Rabb semesta alam. Aku bersaksi bahwa tidak ada Tuhan yang berhak disembah kecuali Allah semata tidak ada sekutu bagi-Nya. Aku pun bersaksi bahwa Muhammad adalah hamba dan utusan-Nya. Semoga shalawat dan salam tercurahkan kepada beliau beserta segenap keluarganya dan para sahabatnya semuanya. Amma ba’du : SaudarakuRead More →

Bila suami menjadikan dirinya sebagai teman bagi istrinya, maka istri akan merasa aman, sebab suami adalah tempat berlindung baginya sesudah Allah سُبْحَانَهُ وَتَعَالَى saat terjadi sesuatu yang menyedihkan dan memberatkan, ikut bersamanya dalam suka dan duka. Demikian juga bila suami melihat istrinya adalah teman yang baik, maka dia belum merasaRead More →